Step 1.
- Tentunya Anda harus sudah menginstall Pepakura Viewer dan mempunyai file .pdo terlebih dahulu. Contoh file .pdo bisa didownload di sini atau di sini
- Download dan install GPL Ghostscript dan CutePDF (secara berurutan)
- Buka file .pdo yang sudah di download sebelumnya dengan Pepakura Viewer
- Pilih menu file > print (atau bisa langsung dengan shortcut Ctrl-P)
- Pada tab printer pilih printer "CutePDF Writer"
- Klik Ok
- Pilih lokasi untuk penyimpanan file .pdf
- Selesai